Babinsa  Koramil 17/Adimulyo Salurkan Pembagian  Bibit Pohon

    Babinsa  Koramil 17/Adimulyo Salurkan Pembagian  Bibit Pohon
    Babinsa Adimulyo, Serda Wahyu hermanto bersama Pemerintahan Desa Sidomukti turut serta ikut pembagian Bibit Pohon ke warga masyarakat

    KEBUMEN - Babinsa Adimulyo, Serda Wahyu hermanto bersama Pemerintahan Desa Sidomukti turut serta ikut pembagian Bibit Pohon ke warga masyarakat bertempat di Desa Sidomukti, Kec. Adimulyo, Kab. Kebumen, Prov. jawa Tengah. Selasa, (20/12/2022).

    Pembagian Bibit pohon yang diikuti Oleh Kepala Dusun (Kadus) di Antaranya Kadus 1 Sdr.Gilang, Kadus 2 Sdr.Bambang, Kadus 3 Sdr.Kamun, Kadus 4 Sdr.Rasiman, Kadus 5 Sdr.Agus supriyadi, Kadus 6 Sdr.Heri p.

    Sejumalah 100 Batang bibit pohon yang merupakan bantuan dari pemerintahan desa sidomukti untuk warga Masyarakat.Pembagian bibit pohon yang di bagiakan untuk 6 Kadus untuk di bagikan ke warganya di antararanya jenis bibit Pohon Jeruk, klengkeng yang merupakan Bibit pohon buah.

    Selain untuk di bagikan bibit pohon buah juga bertujuan  untuk di tanam di tanah yang mudah longsor dengan tujuan untuk  menopang tanah agar tidak mudah terjadinya longsor.

    Redaksi: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Kebersamaan, Babinsa Koramil 17/Adimulyo...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 17/Adimulyo Tingkatkan Kapasitas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Tangkap Kapal Bermuatan Nikel di Perairan Sulawesi Tenggara
    TNI Terima Penghargaan Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Kasum TNI Berikan Pembekalan Pada Executive Course Cohort-7 Unhan RI
    KN Pulau Dana-323 Milik Bakamla RI Tiba di Vietnam

    Ikuti Kami